Minggu, 29 April 2012

Cara Membuka Website Yang DiBlokir ISP, Nawala, atau Menkominfo

Suka sebel karena ga bisa buka website atau forum gara2 diblokir? Ini neh solusinya. Gampang banget kok. Ada dua cara yang bisa anda pilih yang menurut anda paling mudah.


Cara Pertama: Buka Website Yang Diblokir Menggunakan Browser Opera

Ini salah satu cara yang paling gampang untuk membuka website yang diblokir. Tinggal install browser Opera, aktifkan Opera Turbo nya, selanjutnya anda bebas memasuki website apapun!

Cara Install Opera:

  • Download installernya di : www.opera.com/download
  • Kemudian akan muncul:



  • Pilih Save. Kalo downloadnya uda selesai, buka installernya.



  • Pilih Run.



  • Kemudian pilih Accept & Install.



  • Jika berhasil terinstall, browser Opera akan secara otomatis terbuka.



  • Klik Enable Opera Turbo, dan kini anda bebas untuk membuka website apapun yang diblokir.


Cara Kedua: Mengganti IP Dengan Proxy di Browser Anda

Cara ini sebenarnya tidak begitu saya sarankan. Selain agak repot dan rumit untuk orang yang masih awam dengan Internet, cara ini juga tidak begitu aman. Kenapa saya bilang repot? Karena anda harus mencari proxy & port nya, meskipun banyak proxy gratis tersedia. Namun, banyak juga website penyedia proxy yang diblokir. Selain itu, memakai proxy gratisan mempunyai resiko aktivitas browsing anda tercatat, sehingga bukan tidak mungkin username dan password anda dicuri.

Cara Mengganti IP di Firefox:

  • Pada Browser tekan  Tools > Options,



  • maka akan muncul kotak konfigurasi sebagai berikut:



  • Kemudian pilih Advance > Network > Setting , akan muncul sebagai berikut :



  • Isikan HTTP Proxy dengan Proxy anda, kemudian tekan tombol OK untuk mengakhiri. Untuk contoh ini saya menggunakan data

    Proxy: 89.97.232.161

    Port : 80

    Untuk mendapatkan proxy & port nya, bisa diambil dari www.freeproxylists.net atau www.hidemyass.com/proxy-list , atau website lainnya yang menyediakan proxy gratisan, misalnya:
    - http://z-prox.appspot.com/
    - http://masokis-proxy.appspot.com/
    - http://softslip.appspot.com/
    - http://anonymouse.org
    - http://proxybrowsing.com
    - http://w3privacy.com
    - http://ninjacloak.com
    - http://the-cloak.com
    - http://shadowsurf.com
    - http://proxify.com dll.

Cara Mengganti IP di Internet Explorer:
  • Pada Browser tekan  Tools > Internet Options,



  • maka akan muncul kotak konfigurasi, pilih tab Connections, maka akan muncul:



  • Jika koneksi Internet anda menggunakan Speedy atau sejenisnya, klik LAN Settings (lihat tanda panah hitam).

    Jika anda terhubung ke Internet menggunakan modem USB, pilih koneksi anda (misalnya anda menggunakan XL, maka pilih XL Broadband), kemudian klik Settings (lihat tanda panah merah).

    Akan muncul kotak konfigurasi berikut:



  • Isikan HTTP Proxy dengan Proxy anda, kemudian tekan tombol OK untuk mengakhiri. Untuk contoh ini saya menggunakan data

    Proxy: 89.97.232.161

    Port : 80

    Untuk mendapatkan proxy & port nya, bisa diambil dari www.freeproxylists.net atau www.hidemyass.com/proxy-list , atau website lainnya yang menyediakan proxy gratisan, misalnya:
    - http://z-prox.appspot.com/
    - http://masokis-proxy.appspot.com/
    - http://softslip.appspot.com/
    - http://anonymouse.org
    - http://proxybrowsing.com
    - http://w3privacy.com
    - http://ninjacloak.com
    - http://the-cloak.com
    - http://shadowsurf.com
    - http://proxify.com dll.

0 komentar:

Popular Posts

dfsd

Featured Posts